PRA MUSKALSUS KOPERASI MERAH PUTIH KALURAHAN NGORO-ORO

SID Ngoro-oro - Pemerintah sudah mencanangkan akan mendirikan 80 ribu koperasi desa merah putih se Indonesia. Ada tiga jenis koperasi yang akan ubah menjadi koperasi merah putih oleh Bapak Presiden Prabowo Subianto. Dalam pembentukannya Koperasi merah Putih ada 3 Macam. Pertama, koperasi yang baru didirikan untuk menjadi Koperasi Desa Merah Putih. Kedua, koperasi yang sudah ada dengan kinerja baik dan diubah menjadi Koperasi Desa Merah Putih. Ketiga, koperasi yang tidak aktif akan direvitalisasi untuk menjadi Koperasi Desa Merah Putih. Untuk menentukan model koperasi, proses ini dilakukan melalui musyawarah desa yang diadakan oleh kepala desa, agar pembentukan Koperasi Desa Merah Putih sesuai dengan kondisi dan kebutuhan masing-masing desa. Untuk Kalurahan Ngoro-oro Senin 19 Mei 2025 di balai Kalurahan Ngoro-oro sudah mengadakan Pra Muskalsus untuk pembentukan koperasi Merah Putih dengan metode yang pertama dengan cara pembentukan Koperasi Baru yaitu Koperasi Merah Putih Ngoro-oro dan setiap padukuhan sudah mengirimkan 3 nama calon pengurus dari 9 Padukuhan yang nantinya akan diseleksi menjadi pengurus merah putih.
Artikel Terkini
-
BAZAR SEDEKAH PADUKUHAN GEMBYONG
12 Agustus 2016 10:18:03 WIB Anggun Meridiana S.I.PGEMBYONG – Minggu, 7 Agustus 2016 terselenggara bazar murah yang dilaksanakan oleh Mahasiswa KKN Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa (UST) Yogyakarta. Bazar oleh tim mahasiswa yang bertempat di padepokan 93 dusun Gembyong desa Ngoro-Oro kecamatan Patuk kabupaten Gunungkidul Yogyakarta dilaksa... ..selengkapnya
-
INOVASI BAHAN DASAR GAPLEK MENJADI KRIPIK GAPLEK
09 Agustus 2016 11:05:08 WIB Anggun Meridiana S.I.PGEMBYONG – Senin, 8 Agustus 2016 Mahasiswa KKN dari Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa (UST) Yogyakarta Padepokan 93 melaksanakan praktek masak yang dilaksanakan di Balai Pedukuhan Gembyong dengan judul “Inovasi Bahan Dasar Gaplek Menjadi Kripik Gaplek”. Acara dilaksanakan pada p... ..selengkapnya
-
GOTONG ROYONG BERSIH PADUKUHAN TAWANG
09 Agustus 2016 10:59:30 WIB Anggun Meridiana S.I.PTAWANG, 02 – Agustus - 2016. Aktivitas yang ada di Padukuhan Tawang memang mempunyai bermacam-macam kegiatannya, salah satunya yaitu kegiatan Gotong Royong di setiap RT ( Rukun Tetangga ) masing-masing yang diadakan setiap satu Minggu sekali secara bergantian antar RT. Dalam kegiatan ini warga... ..selengkapnya
-
Meremajakan Poskamling Oleh Warga Dan Mahasiswa KKN UST 2016 Padukuhan Salaran.
09 Agustus 2016 10:53:41 WIB Anggun Meridiana S.I.PDalam rangka persiapan lomba desa tingkat nasional, para mahasiswa KKN UST 2016 di Padukuhan Salaran, Ngoro-oro dibantu oleh para warga melaksanakan program kerja yang sudah direncanakan oleh mahasiswa. Program kerja ini diharapkan bisa memberikan pemberdayaan dan semangat kepada masyarakat Padukuha... ..selengkapnya
-
Penyuluhan dan Praktik Pengolahan Pupuk Organik Cair Menggunakan Kotoran Kambing Oleh KKN UST 2016
09 Agustus 2016 10:33:14 WIB Anggun Meridiana S.I.PDalam rangka menambah wawasan masyarakat Padukuhan salaran tentang manfaat penggunaan pupuk organik cair menggunakan kotoran kambing, mahasiswa KKN UST 2016 Padukuhan Salaran mengadakan program kerja tentang penyuluhan dan praktik langsung pengolahan kotoran kambing menjadi pupuk organik cair. Kegia... ..selengkapnya
-
Nugget Pisang Sebagai Inovasi Pengolahan Pisang Dusun Klegung
05 Agustus 2016 10:15:08 WIB Anggun Meridiana S.I.PKlegung – Demi meningkatkan harga jual Pisang yang rendah serta meningkatkan inovasi pengolahan makanan berbahan dasar pisang, masyarakat Dusun Klegung bersama KKN UST 2016 mencoba menciptakan satu inovasi pengolahan makanan berbahan dasar pisang. Dengan bermodalkan Pisang utri yang biasanya d... ..selengkapnya
-
Penyuluhan Limbah Organik
05 Agustus 2016 09:57:33 WIB Anggun Meridiana S.I.PGEMBYONG – Senin, 1 Agustus 2016 Mahasiswa KKN dari Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa (UST) Yogyakarta Padepokan 93 melaksanakan penyuluhan pembuatan pupuk organik yang dilaksanakan di Balai Pedukuhan Gembyong, Desa Ngoro-oro, Kecamatan Patuk. Acara dilaksanakan pada pukul satu siang hingga... ..selengkapnya
-
WARGA SEPAT TATA LINGKUNGAN
05 Agustus 2016 09:51:43 WIB Anggun Meridiana S.I.PSEPAT – Minggu, 31 Juli 2016 warga dusun Sepat desa Ngoro-Oro kecamatan Patuk kabupaten Gunungkidul Yogyakarta bahu-membahu menata kembali lingkungan. Kegiatan ini juga dimotori oleh tim mahasiswa Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa yang sedang ber-KKN di Sepat. Rapikan lingkungan (kerja bakt... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- POS BINDU PAMONG KALURAHAN NGORO-ORO
- PRA MUSKALSUS KOPERASI MERAH PUTIH KALURAHAN NGORO-ORO
- PERTANIAN PADI KALURAHAN NGORO-ORO MUSIM KE II 2025
- BLT DANA DESA BULAN APRIL 2025 KALURAHAN NGORO-ORO
- Baliho LPJ Realisasi APBKal TA. 2024
- Baliho APBKal TA. 2025
- Laporan Penyelenggaraan Pemerintah Kalurahan Tahun 2024